Sosialisasi Go Live SIAP GCG Pupuk Indonesia Group di PT Petrokimia Gresik

26 October 2018 10:05 / PG Public Relation / 6697x viewed

PT Petrokimia Gresik (PG) menggelar ”Sosialisasi Go Live SIAP GCG Pupuk Indonesia Group di PT Petrokimia Gresik” di Wisma Kebomas, 23 Oktober 2018. Acara yang dihadiri oleh Governance Officer (Goffi) dari unit kerja ini dibuka oleh Manager TKP & MR, Chursiana Luthfa. Acara diisi dengan perkenalan aplikasi SIAP GCG oleh Staf TKP & MR, upload dokumen evidence untuk persiapan Self Assessment GCG PI Group Tahun 2018 oleh Goffi dan tanya jawab.

Penerapan SIAP GCG merupakan

arahan RUPS RKAP PT Petrokimia Gresik Tahun 2018. SIAP GCG atau Sistem Informasi

Aplikasi Penilaian GCG merupakan aplikasi yang membantu pelaksanaan asesmen atau

self asesmen GCG, di mana aplikasi

tersebut memfasilitasi upload dokumen

evidence sesuai dengan parameter penilaian GCG, yaitu

Keputusan Sekretaris Kementerian BUMN SK-16/S.MBU/2012, dan juga memfasilitasi

asesor dalam penilaian implementasi GCG di perusahaan. Asesmen GCG PI Group merupakan

salah satu KPI Direksi pada perspektif Kepemimpinan, Tata Kelola dan Tanggung

Jawab Sosial. Sari

Recent News / Report

12 Aug 2025
13 Mar 2025
PT Petrokimia Gresik Berhasil Mempertahankan Rekomendasi Sertifikat ISO 37001:2016
13 March 2025 10:52 / GCG PG / 286x viewed
21 Jul 2024
Wariskan DNA Inovatif, Petrokimia Gresik Luncurkan Buku Perjalanan 4 Tahun Transformasi Bisnis
21 July 2024 17:58 / Corcom of PG / 358x viewed
03 Oct 2023
Petrokimia Gresik’s Commitment in Launching Integrated WBS by Pupuk Indonesia Group
03 October 2023 09:15 / Corcom of PG / 3234x viewed
15 Jul 2023
15 May 2023
Celebrating its 51st Anniversary, Petrokimia Gresik Releases New Uniform
15 May 2023 12:00 / Corcom of PG / 5298x viewed