Rahmad Pribadi Menjadi Dirut Petrokimia Gresik

01 November 2018 09:21 / Humas PG / 9711x dilihat

Rahmad Pribadi resmi menjadi Direktur Utama (Dirut) Petrokimia Gresik (PG) berdasarkan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS-LB) Petrokimia Gresik yang diselenggarakan di Jakarta, Rabu, 31 Oktober 2018. Sebelum menempati jabatan Dirut PG, Rahmad Pribadi pernah berkiprah sebagai Direktur SDM & Umum PG pada tahun 2016-2017, serta Dirut PT Semen Baturaja pada tahun 2017-2018. Rahmad Pribadi menggantikan Nugroho Christijanto yang mengemban jabatan baru sebagai Direktur Transformasi Bisnis PT Pupuk Indonesia (Persero) sejak 26 Oktober 2018.

RUPS-LB PG yang dihadiri

oleh Dewan Komisaris dan Jajaran Direksi PG, serta Pemegang Saham ini juga mengangkat Pending Dadih Permana

sebagai Komisaris PG menggantikan Andy Muawiyah Ramli. Hartono

Berita Terbaru

20 Sep 2023
Optimalkan Ketersediaan Pupuk Nasional, Petrokimia Gresik Tambah Pasokan Gas dengan Teken Perjanjian Jual Beli Gas
20 September 2023 08:52 / Komunikasi Korporat PG / 60x dilihat
17 Sep 2023
Peringati Hari Perhubungan Nasional, Petrokimia Gresik Menyelenggarakan Kegiatan Bersih Laut dan Pelabuhan
17 September 2023 08:09 / Komunikasi Korporat PG / 90x dilihat
08 Sep 2023
Inovasi Petrokimia Gresik Borong Delapan Penghargaan Tertinggi di Ajang Internasional IQPC
08 September 2023 15:51 / Komunikasi Korporat PG / 152x dilihat
07 Sep 2023