Upacara Hari Pahlawan

11 November 2019 10:47 / Humas PG / 6642x dilihat

Petrokimia Gresik menggelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan bertema “Aku Pahlawan Masa Kini” di halaman Gedung Serbaguna Tri Dharma, Gresik (11/11/2019). Direktur Keuangan, Sumber Daya Manusia dan Umum, Dwi Ary Purnomo bertindak sebagai Inspektur Upacara pada acara yang diikuti oleh Direksi, dan karyawan Petrokimia Gresik mulai pejabat grade I sampai dengan pelaksana yang semuanya mengenakan dresscode ala Pejuang Nasional Indonesia. Hartono

Berita Terbaru

24 Nov 2024
Menang Telak, Tim Voli Putri Petrokimia Gresik Pupuk Indonesia (PGPI) Kembali Juarai Livoli Divisi Utama 2024
24 November 2024 15:42 / Komunikasi Korporat PG / 15x dilihat
23 Nov 2024
Dorong Perkembangan Olahraga Senam, Petrokimia Gresik Apresiasi Prestasi Atlet Persani Jawa Timur
23 November 2024 15:05 / Komunikasi Korporat PG / 16x dilihat
22 Nov 2024