Lomba Lukis & Mewarnai

14 Juni 2012 08:23 / Humas PKG / 12424x dilihat

Dalam rangka memperingati HUT PT Petrokimia Gresik ke 40, Sanggar Seni Petrokimia Gresik akan menyelenggarakan "Lomba Lukis & Mewarnai Tingkat SD, SLB dan TK", pada hari Minggu, 24 Juni 2012, pukul 07.00-12.00 WIB, bertempat di GOR Tri Dharma, jalan Jenderal Ahmad Yani, Gresik.

Pendaftaran dan informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi : 031-3981811-14, 031-3982100, dengan Contact Person :

Muslich, ext. 2609; Wawan, ext. 2832; Lusi, ext. 2368; M.Khambali, ext. 2327; Pijanto, ext.2351; Khoirul Soleh, ext.2355.